Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Whaikaha Jadi Nama Resmi Bahasa Isyarat Selandia Baru

image-gnews
Kementerian Disabilitas Selandia Baru menunjukkan bahasa isyarat di Selandia Baru. Foto:  Supplied.
Kementerian Disabilitas Selandia Baru menunjukkan bahasa isyarat di Selandia Baru. Foto: Supplied.
Iklan

TEMPO.CO, Wellington - Pemerintah Selandia Baru meresmikan nama baru bahasa isyarat yang digunakan oleh komunitas Tuli di negara tersebut sebagai Whaikaha. Peresmian nama bahasa isyarat Selandia Baru ini dilakukan melalui sebuah upacara resmi yang diadakan pada Kamis, 29 Juni 2023.

“Ini adalah sebuah kesempatan bagi organisasi dan komunitas Tuli untuk berkontribusi terhadap identitas dari Whaikaha NZSL,” ujar Ryan Yates, board of chairman Organisasi Penyandang Disabilitas Pendengaran Selandia Baru, seperti yang dikutip dari 1 News, Jumat, 30 Juni 2023.

Perjuangan Komunitas Tuli Selandia Baru Desak Penamaan Bahasa Isyarat

Kementerian Penyandang Disabilitas Selandia Baru telah berulang kali diminta meresmikan nama bahasa isyarat ini sejak Desember 2021. Kementerian baru mulai meluncurkan penggunaan bahasa isyarat ini pada Juli 2022.

“Proses penentuan nama bahasa isyarat Selandia Baru ini mengalami beberapa tantangan di luar kebiasaan yang dilakukan oleh komunitas Tuli. Komunitas ini secara alamiah memang selalu mengalami banyak tantangan Dari waktu ke waktu,” kata Yates. Menurut dia, tantangan yang besar ini pada akhirnya membuat identitas bahasa isyarat Selandia Baru ini pantas mendapatkan pengakuan.

Menteri Penyandang Disabilitas Selandia Baru Priyanca Radhakrishnan mengatakan, masih banyak yang perlu dilakukan untuk melindungi penggunaan Whaikaha. “Ketika penggunaan bahasa isyarat Selandia Baru  mulai dikenali dan diterima masyarakat, saya dapat mengatakan terdapat penurunan jumlah persentasi dalam pembelajaran dan penggunaan bahasa isyarat pada komunitas Tuli itu sendiri,” ujar Radhakrisnan.

Penamaan Bahasa Isyarat Penting untuk Dukung Budaya dan Identitas Tuli

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Meski begitu, komunitas Tuli telah menyatakan penamaan bahasa isyarat new Zealand sangat penting untuk mendukung budaya dan identitas Tuli. “Saya sangat menanti kerjasama selanjutnya dengan kementerian untuk berkolaborasi di masa mendatang,” ujar Yates.

Selain meresmikan penggunaan nama bahasa isyarat Selandia Baru, pengukuhan Whaikaha kemarin  sekaligus menandakan satu tahun penggunaan bahasa isyarat resmi Selandia Baru. Sebelumnya, Selandia Baru juga memiliki beberapa jenis bahasa isyarat. Namun, dengan berbagai proses dan tantangan nya, pemerintah Selandia Baru beserta organisasi penyandang disabilitas melakukan penyederhaan hingga selesai pada Desember 2021. Sosialisasi penggunaan bahasa isyarat resmi ini terus dilakukan hingga dua tahun  kemudian dan diresmikan pada 29 Juni 2023.

Pilihan Editor: Alasan Tuli Dinilai Lebih Baik daripada Tuna Rungu

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Liburan ke Selandia Baru, Nana Mirdad Menangis Haru Melihat Aurora Australis Merah yang Langka

1 hari lalu

Aurora australis yang dipotret Nana Mirdad di Selandia Baru, Sabtu, 11 Mei 2024 (Instagram/@nanamirdad_)
Liburan ke Selandia Baru, Nana Mirdad Menangis Haru Melihat Aurora Australis Merah yang Langka

Nana Mirdad dan Andrew White berada di tempat yang tepat pada waktu yang tepat sehingga bisa menyaksikan aurora australis merah.


Seorang Komika Dilaporkan Komunitas Tuli ke ke Polres Metro Jakarta Selatan, Dianggap Menghina Bahasa Isyarat

2 hari lalu

Anggota Pusat Bahasa Isyarat Indonesia menunjukkan gambar ilustrasi isyarat yang terdapat pada bahasa isyarat di Bundaran Hotel Indonesia, Jakarta Pusat. TEMPO/Dasril Roszandi
Seorang Komika Dilaporkan Komunitas Tuli ke ke Polres Metro Jakarta Selatan, Dianggap Menghina Bahasa Isyarat

Seorang komika dilaporkan ke Polres Metro Jakarta Selatan karena dianggap telah melakukan penghinaan terhadap bahasa isyarat.


Australia dan Selandia Baru Dukung Palestina dalam Keanggotan Penuh PBB

3 hari lalu

Menteri Luar Negeri Australia Penny Wong berpidato pada Sesi ke-78 Majelis Umum PBB di New York City, AS, 22 September 2023. REUTERS/Eduardo Munoz
Australia dan Selandia Baru Dukung Palestina dalam Keanggotan Penuh PBB

Australia dan Selandia Baru pada Jumat bergabung dengan 141 negara lain untuk mendukung negara Palestina dalam pemungutan suara keanggotaan PBB


Telinga Kanan Tidak Sempurna, Idgitaf Bikin Pertunjukan untuk Teman Tuli

6 hari lalu

Penyanyi Idgitaf (tengah) mengadakan pertunjukan
Telinga Kanan Tidak Sempurna, Idgitaf Bikin Pertunjukan untuk Teman Tuli

Idgitaf membawakan 6 lagu, lengkap dengan bahasa isyaratnya di hadapan 100 Teman Tuli yang hadir.


Jika Lolos Olimpiade Paris 2024, Timnas Indonesia Satu Grup dengan Prancis, AS, dan Selandia Baru

7 hari lalu

Timnas Indonesia U-23. Foto : PSSI
Jika Lolos Olimpiade Paris 2024, Timnas Indonesia Satu Grup dengan Prancis, AS, dan Selandia Baru

Timnas Indonesia akan satu grup dengan tuan rumah Prancis, Amerika Serikat, dan Selandia Baru bila lolos Olimpiade Paris 2024.


5 Bukti Orang Utan Primata yang Cerdas dan Mirip Manusia

8 hari lalu

Orang utan yang ditangkap dari perbatasan Thailand-Malaysia terlihat dari kandang sebelum dipindahkan ke Indonesia, di bandara Suvarnabhumi Bangkok, Thailand, 21 Desember 2023. Tiga Orang Utan Sumatera yang diperdagangkan dipulangkan dari Thailand ke Indonesia. Satwa liar yang dilindungi itu menjadi korban perdagangan hewan ilegal. REUTERS/Athit Perawongmetha
5 Bukti Orang Utan Primata yang Cerdas dan Mirip Manusia

Orang utan memiliki kemiripan DNA 96.4 persen terhadap manusia, mereka termasuk primata cerdas yang beradaptasi dengan baik di alam maupun tempat penangkaran.


Luhut Buka Kemungkinan Kewarganegaraan Ganda di Indonesia, Ini 5 Negara yang Sudah Menerapkannya

8 hari lalu

Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan menangis saat memeluk Jenderal Maruli Simanjuntak yang baru dilantik sebagai KSAD di Istana Negara, Jakarta, Rabu 29 November 2023. Luhut yang baru saja pulih hadir menyaksikan sang menantu, Maruli Simanjuntak dilantik menjadi KSAD. TEMPO/Subekti.
Luhut Buka Kemungkinan Kewarganegaraan Ganda di Indonesia, Ini 5 Negara yang Sudah Menerapkannya

Luhut bicara soal kemungkinan diaspora memperoleh kewarganegaraan ganda. Negara mana saja yang sudah menerapkannya?


Menlu Selandia Baru Sebut Hubungan dengan Cina "Rumit"

11 hari lalu

Menteri Luar Negeri Selandia Baru Winston Peters. REUTERS
Menlu Selandia Baru Sebut Hubungan dengan Cina "Rumit"

Menlu Selandia Baru menggambarkan hubungan negaranya dengan Cina sebagai hubungan yang "rumit".


37 Penyandang Disabilitas Ikut Rekrutmen Bintara Polri Tahun Ini

13 hari lalu

Sebuah pesan tertulis di belakang pakaian petugas seleksi  nasional Polri jalur sarjana SIPSS 2024 di komplek Akademi Kepolisian Semarang, Jumat 1 Maret 2024. Polri mengikuti negara negara besar seperti Amerika, Australia dan Inggris yang membuka kesempatan kepada penyandang Disabilitas untuk ikut seleksi ini. TEMPO/Budi Purwanto
37 Penyandang Disabilitas Ikut Rekrutmen Bintara Polri Tahun Ini

Jumlah penyandang disabilitas yang mendaftar rekrutmen Bintara Polri meningkat


Disney Ubah Layanan untuk Penyandang Disabilitas di Disneyland dan Walt Disney World

22 hari lalu

Karakter Disney menyambut para pengunjung yang datang ke Disneyland Shanghai di Shanghai, Cina, 11 Mei 2020. Untuk menikmati beragam wahana, pengujung harus menjalani prosedur kesehatan dan keselamatan yang ditingkatkan. REUTERS/Aly Song
Disney Ubah Layanan untuk Penyandang Disabilitas di Disneyland dan Walt Disney World

Perubahan layanan itu mengundang reaksi dari penggemar Disney dan pengguna layanan sebelumnya