Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tahapan Sebelum Atlet Berangkat ke Pekan Paralimpiade Nasional Papua

image-gnews
Logo dan maskot Peparnas XVI Papua. (Antara/Juns)
Logo dan maskot Peparnas XVI Papua. (Antara/Juns)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pekan Paralimpiade Nasional atau Peparnas akan berlangsung di Papua mulai 5-13 November 2021. Setiap provinsi mengirimkan perwakilan mereka untuk berlaga di sana.

Sebelum berangkat, para atlet difabel tersebut harus menjalani berbagai tahapan. Perwakilan atlet dari DKI Jakarta misalkan, harus menjalani tes PCR sehari sebelum berangkat ke Papua, yakni pada Senin, 1 November 2021.

Sebanyak 130 atlet dari DKI Jakarta itu naik pesawat ke Papua pada Selasa, 2 November 2021. "Tes PCR berlangsung dilakukan di tempat karantina para atlet," kata seorang atlet dari cabang olahraga tolak peluru dan lempar cakram dengan disabilitas Netra, Heru Ramdani Gumay, saat diwawancara Tempo di Hotel Ibis Style, Cilandak, Ahad 31 Oktober 2021.

Gubernus Anies Baswedan melepas Kontingen DKI Jakarta untuk Pekan Paralimpik Nasional (Peparnas) XVI 2021 di GOR PPOP Ragunan, Pasar Minggu, Jakarta Selatan, Jumat, 29 Oktober 2021. TEMPO/ Syifa Indriani

Sesuai jadwal resmi Peparnas, para atlet dari berbagai ragam disabilitas di seluruh Tanah Air dijadwalkan akan tiba di Jayapura pada Selasa, 2 November 2021. Mereka mulai bertanding pada 6-13 November 2021. Pembukaan Peparnas XVI akan berlangsung di Stadion Mandala, Jayapura, pada 5 November 2021. Sebelum bertanding, mereka akan menjalani klasifikasi dan keabsahan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Peparnas Papua akan mempertandingkan 12 cabang olahraga dengan 602 nomor pertandingan. Tak kurang dari 1.985 atlet dari 34 provinsi bersaing dalam pesta olahraga untuk atlet disabilitas terbesar di Tanah Air tersebut.

Ketua Harian Panitia Besar (PB) Peparnas Papua, Doren Wakerkwa memastikan telah melakukan serangkaian pertemuan dengan pihak terkait, terutama TNI/Polri, untuk mempersiapkan kegiatan pembukaan yang rencananya dihadiri Presiden Joko Widodo. "Rapat pemantapan untuk opening ceremony sudah dilakukan karena kegiatan ini akan dihadiri oleh kepala negara," kata Doren Wakerkwa seperti dilansir laman resmi Pemerintah Provinsi Papua.

Baca juga:
Pekan Paralimpik Nasional atau Peparnas Papua 2021 Mulai 5 November 2021

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik Tempo.co Update untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram lebih dulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Olimpiade Paris 2024 Resmi Dibuka, Sekitar 7.000 Atlet Susuri Sungai Seine

19 jam lalu

Pembawa obor Olimpiade Snoop Dogg saat mengikuti Estafet Obor menjelang Olimpiade Paris 2024 di Saint-Denis, Prancis, 26 Juli 2024. REUTERS/Benoit Tessier
Olimpiade Paris 2024 Resmi Dibuka, Sekitar 7.000 Atlet Susuri Sungai Seine

Upacara pembukaan Olimpiade Paris 2024 dimulai pada Jumat waktu setempat, 26 Juli 2024 atau Sabtu dinihari waktu Indonesia, 27 Juli 2024.


Rusia Menuduh Prancis Diskriminasi Atlet Berhijab di Olimpiade Paris

1 hari lalu

Tentara berjaga di depan Menara Eiffel menjelang Olimpiade Paris 2024, Prancis, 21 Juli 2024.REUTERS/Stefan Wermuth
Rusia Menuduh Prancis Diskriminasi Atlet Berhijab di Olimpiade Paris

Sprinter asal Prancis Sounkamba Sylla mengatakan dia dilarang menghadiri upacara pembukaan Olimpiade Paris karena dia mengenakan jilbab.


Serba-serbi Menjelang Pembukaan Olimpiade Paris 2024

2 hari lalu

Cincin Olimpiade terpasang di Menara Eiffel, Paris, Prancis, Rabu  24 Juli 2024. Cincin Olimpiade berdiameter sekitar 9 meter dengan keseluruhan lebar struktur 29 meter dan tinggi 13 meter manjadi daya tarik di monumen ikonik Paris itu jelang pembukaan Olimpiade Paris 2024 pada 26 Juli 2024. ANTARA FOTO/Wahyu Putro A
Serba-serbi Menjelang Pembukaan Olimpiade Paris 2024

Menjelang pembukaan Olimpiade Paris 2024, dua orang staf tim putri sepak bola Kanada dipulangkan, karena menggunakan drone mengintip latihan tim lawan


Presiden Israel Sempat Tertahan 40 Menit di Pesawat setelah Tiba di Paris, Ini Sebabnya

3 hari lalu

Presiden Israel, Isaac Herzog. SAUL LOEB/Pool via REUTERS
Presiden Israel Sempat Tertahan 40 Menit di Pesawat setelah Tiba di Paris, Ini Sebabnya

Presiden Israel Isaac Herzog dan delegasinya ditahan selama 40 menit saat mendarat bandara Paris Charles de Gaulle karena masalah keamanan


Prancis akan Lindungi Atlet-atlet Israel yang Bertanding di Olimpiade Paris

4 hari lalu

Ketua Dewan Pengarah Aliansi Rakyat Indonesia Bela Palestina (ARI-BP) Din Syamsuddin berorasi dalam aksi menolak Israel di Olimpiade Paris 2024 di kawasan Patung Kuda, Jakarta, Minggu, 21 Julu 2024. Dalam aksi damai tersebut mereka menolak kontingen Israel di ajang Olimpiade Paris 2024 dan mendesak International Olympic Committee (IOC) mem-banned Israel dari Olimpiade tersebut. TEMPO/M Taufan Rengganis
Prancis akan Lindungi Atlet-atlet Israel yang Bertanding di Olimpiade Paris

Atlet-atlet dari Israel yang bertanding di Olimpiade Paris akan mendapat perlindungan 24 jam.


42 Ribu Pelari Ikuti Pocari Sweat Run 2024

5 hari lalu

Para pelari berhasil memasuki garis finish Pocari Sweat Run 2024 di Bandung, Jawa Barat, 21 Juli 2024. Pocari Sweat Run 2024 diikuti 42.000 pelari yang terdiri dari 15.800 pelari hadir langsung di Kota Bandung dan 26.000 peserta lainnya mengikuti secara virtual. Event olahraga lari tahunan ini digelar dengan berbagai kategori seperti 5K, 10 K, Half Marathon dan Marathon. TEMPO/Prima Mulia
42 Ribu Pelari Ikuti Pocari Sweat Run 2024

Sebanyak 42 ribu pelari mengikuti kegiatan Pocari Sweat Run Indonesia 2024 secara hybrid.


Di Tengah Gempuran Israel, Atlet Palestina Menuju Olimpiade Paris

6 hari lalu

Calon perenang Olimpiade Palestina, Yazan Al Bawwab, berenang saat sesi latihan di Dubai, Uni Emirat Arab, 13 Juni 2024. REUTERS/Amr Alfiky
Di Tengah Gempuran Israel, Atlet Palestina Menuju Olimpiade Paris

Kehadiran atlet Palestina di Olimpiade Paris sudah menjadi kemenangan besar bagi tim di tengah serangan brutal Israel ke Gaza dan Tepi Barat


Ukraina Luncurkan Prangko Olimpiade saat Kirimkan Tim Terkecilnya ke Paris

6 hari lalu

Desain prangko Olimpiade Ukraina 2024 yang dikeluarkan oleh Layanan Pos Ukraina Ukrposhta selama presentasinya di Gedung Olimpiade di Kyiv, Ukraina, 19 Juli 2024. REUTERS/Thomas Peter
Ukraina Luncurkan Prangko Olimpiade saat Kirimkan Tim Terkecilnya ke Paris

Ukraina meluncurkan perangko baru untuk mendukung para atlet Olimpiadenya saat negara itu mengirimkan tim nasional terkecilnya ke Olimpiade Paris.


PDIP Kritik Pelantikan Keponakan Prabowo sebagai Wakil Menteri Keuangan

9 hari lalu

Logo PDIP
PDIP Kritik Pelantikan Keponakan Prabowo sebagai Wakil Menteri Keuangan

PDIP menegaskan, perombakan kursi wakil menteri bukan hal mendesak menjelang akhir masa pemerintahan Presiden Joko Widodo.


Terbanyak dalam 20 Tahun Terakhir, Inilah Daftar 29 Atlet Indonesia di Olimpiade Paris 2024

16 hari lalu

Sejumlah atlet bersiap mengikuti pelepasan kontingen Indonesia untuk Olimpiade Paris 2024 di halaman Istana Merdeka, Jakarta, Rabu, 10 Juli 2024. Sebanyak 29 atlet dari 12 cabang olahraga akan mewakili Indonesia pada Olimpiade ke-33 tahun 2024 di Paris, Prancis. ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A
Terbanyak dalam 20 Tahun Terakhir, Inilah Daftar 29 Atlet Indonesia di Olimpiade Paris 2024

Kontingen Indonesia di Olimpiade Paris 2024 yang dilepas Presiden Jokowi Rabu kemarim berjumlah 29 atlet, paling banyak dalam 20 tahun terakhir.