Legoland Meluncurkan Taman Bermain Peppa Pig bagi Anak dengan Autisme

Sabtu, 27 November 2021 20:14 WIB

Ilustrasi difabel. Shutterstock

TEMPO.CO, Jakarta - Taman bermain Legoland di Florida, Amerika Serikat, akan membuka taman bermain bagi anak berkebutuhan khusus dengan tema Peppa Pig. Taman bermain tersebut dilengkapi petugas pendamping, khususnya untuk anak dengan Autisme. Taman bermain ini akan beroperasi pada Februari 2022.

Legoland Theme Park Peppa Pig juga dilengkapi standar permainan yang sesuai dengan ketentuan Certified Autism Center (CAC). Menurut International Board of Credentialing and Continuing Education Standards (IBCCES) Amerika, sertifikat yang diterbitkan oleh CAC bagi sebuah fasilitas atau organisasi harus memiliki setidaknya 80 persen staf terlatih dan tersertifikasi di bidang Autisme.

Standarisasi dari CAC juga akan diterapkan pada taman air dan tiga hotel di lokasi Legoland. "Penunjukan ini hanya salah satu usaha Peppa Pig Theme Park demi menjadi resor yang dapat diakses dan inklusif bagi para tamu," tulis siaran pers Legoland yang dikutip dari The Ledger, Jumat 26 November 2021.

Taman hiburan akan bekerja sama dengan IBCCES untuk melakukan pelatihan kepada para staf tentang bagaimana mendampingi anak berkebutuhan khusus. IBCCES bertugas meninjau kesadaran sensorik, lingkungan, komunikasi, keterampilan motorik dan sosial, pengembangan program, serta kesadaran emosional para staf di Legoland Peppa Pig Theme Park.

Staf di taman bermain akan terus menjalani pelatihan setelah telah beroperasi. IBCCES juga terus meninjau penerapan panduan sensorik dalam setiap atraksi di Peppa Pig guna menentukan seorang anak dengan kemampuan pemrosesan sensorik berbeda tetap dapat menyerap informasi melalui indra berbeda.

Advertising
Advertising

Legoland Peppa Pig Theme Park mengembangkan panduan aksesibilitas yang dapat mendukung keluarga anak berkebutuhan khusus dalam mengetahui banyak layanan dan pilihan akses di taman bermain. "Sehingga mereka dapat merencanakan hari petualangan untuk anak-anak," tulis Legoland.

Baca juga:
Bakal Ada Disneyland, Legoland, Universal di Jakarta, Asalkan...

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik Tempo.co Update untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram lebih dulu.

Berita terkait

Korps Marinir Indonesia dan Amerika Serikat Latihan Pengintaian

2 jam lalu

Korps Marinir Indonesia dan Amerika Serikat Latihan Pengintaian

RECONEX adalah latihan bilateral yang dipimpin oleh KORMAR dan USMC bertujuan untuk mempromosikan interoperabilitas anggota marinir

Baca Selengkapnya

Duta Besar Zuhair Al-Shun Berharap Amerika Serikat Tak Lagi Halangi Palestina Jadi Anggota PBB

2 jam lalu

Duta Besar Zuhair Al-Shun Berharap Amerika Serikat Tak Lagi Halangi Palestina Jadi Anggota PBB

Duta Besar Palestina berharap Amerika Serikat tak lagi menghalangi upaya Palestina untuk menjadi anggota penuh di PBB.

Baca Selengkapnya

Sekolah di Texas Dilaporkan ke Kementerian Pendidikan karena Diduga Diskriminasi Gender

4 jam lalu

Sekolah di Texas Dilaporkan ke Kementerian Pendidikan karena Diduga Diskriminasi Gender

Kementerian Pendidikan Amerika Serikat melakukan sebuah investigasi hak-hak sipil ke sebuah sekolah di setalah Texas

Baca Selengkapnya

Perundingan Gencatan Senjata Gagal, Israel Lancarkan Serangan ke Rafah Timur

9 jam lalu

Perundingan Gencatan Senjata Gagal, Israel Lancarkan Serangan ke Rafah Timur

Israel menyerang Rafah timur ketika perundingan gencatan senjata dengan Hamas tak kunjung mencapai kesepakatan.

Baca Selengkapnya

Merunut Lini Masa Hubungan Amerika Serikat - Israel

10 jam lalu

Merunut Lini Masa Hubungan Amerika Serikat - Israel

Hubungan AS dan Israel tidak selamanya harmonis, beberapa momen mencerminkan Amerika Serikat kecewa dengan Israel.

Baca Selengkapnya

Kesepakatan Gencatan Senjata Gaza Gagal, Hamas: Kendali Kini di Tangan Israel

12 jam lalu

Kesepakatan Gencatan Senjata Gaza Gagal, Hamas: Kendali Kini di Tangan Israel

Delegasi Hamas telah meninggalkan Kairo setelah perundingan gencatan senjata dengan Israel gagal

Baca Selengkapnya

Israel Tetap Terima Senjata AS Senilai Miliaran Dolar, Meski Ada Penundaan oleh Biden

13 jam lalu

Israel Tetap Terima Senjata AS Senilai Miliaran Dolar, Meski Ada Penundaan oleh Biden

Persenjataan Amerika Serikat senilai miliaran dolar masih tersedia untuk Israel, meskipun ada penundaan pengiriman oleh Presiden Joe Biden

Baca Selengkapnya

Top 3 Dunia: Kapal Perang AS di Selat Taiwan, Alasan Amerika Hentikan Pengiriman Senjata ke Israel

16 jam lalu

Top 3 Dunia: Kapal Perang AS di Selat Taiwan, Alasan Amerika Hentikan Pengiriman Senjata ke Israel

Top 3 dunia adalah kapal perang AS melintasi Selat Taiwan, pengiriman bom JDAM ditangguhkan hingga rumah kosong di Jepang menjamur.

Baca Selengkapnya

Ini 6 Negara Pemasok Senjata Utama Israel, Ada yang Sudah Menghentikan Ekspornya

23 jam lalu

Ini 6 Negara Pemasok Senjata Utama Israel, Ada yang Sudah Menghentikan Ekspornya

Sekutu paling kuat Israel, Amerika Serikat telah menghentikan pengiriman senjata ke negara Zionis, termasuk bom-bom berat penghancur bunker.

Baca Selengkapnya

Menteri Pertahanan Lloyd Austin Benarkan Amerika Serikat Hentikan Sementara Pengiriman Senjata ke Israel

1 hari lalu

Menteri Pertahanan Lloyd Austin Benarkan Amerika Serikat Hentikan Sementara Pengiriman Senjata ke Israel

Lloyd Austin mengkonfirmasi dalam sidang Kongres kalau Amerika Serikat untuk pertama kalinya menangguhkan sementara pengiriman senjata ke Israel

Baca Selengkapnya