Corona, Sebab Pendamping Difabel Mental Intelektual pun Butuh APD

Sabtu, 28 Maret 2020 10:00 WIB

Ilustrasi penyandang disabilitas atau difabel. REUTERS | Rafael Marchante

TEMPO.CO, Jakarta - Penyandang disabilitas juga rentan terinfeksi virus corona dari lingkungan sekitar. Salah satu mata rantai pembawa virus yang perlu diwaspadai adalah keberadaan pendamping bagi difabel yang tak mampu mengasuh diri, misalnya difabel mental intelektual.

Profesor Riset Kesehatan Masyarakat dari University of Melbourne, Helen Dickinson mengatakan cara untuk memutus potensi penularan dari pendamping ke penyandang disabilitas adalah dengan menyediakan alat pelindung diri atau APD buat pendamping. "Para pendamping untuk penyandang disabilitas yang tidak mampu mengurus diri harus memakai masker, sarung tangan, dan baju pelindung," kata Dickinson seperti dikutip dari The Conversation, Kamis 26 Maret 2020.

Pendamping atau perawat difabel yang lebih leluasa bergerak dari luar ke dalam rumah, dan sebaliknya, bisa menjadi carrier virus corona. "Sebab penyandang disabilitas yang tidak mampu mengasuh diri memiliki keterbatasan mobilitas dan sulit berinteraksi dengan orang lain, kecuali pendamping mereka yang mungkin datang bergantian," kata Dickinson.

Selain melengkapi pendamping atau perawat difabel dengan alat pelindung diri (APD), Dickinson juga mendorong pemerintah atau otoritas kesehatan menyediakan akses bagi penyandang disabilitas agar terhindar dan mampu bertahan di tengah wabah corona. Akses yang dia maksud antara lain jaminan sosial dan jaminan kesehatan bagi semua ragam disabilitas.

Untuk diketahui, sejak pemerintah di negara-negara barat mengurangi jam kerja dan menolak permohonan pendampingan demi mencegah penyebaran virus corona, penyandang disabilitas yang biasanya didampingi menjadi kurang mendapat perhatian. Penghentian jasa pendampingan ini berakibat buruk pada kesehatan penyandang disabilitas.

Advertising
Advertising

Berita terkait

37 Penyandang Disabilitas Ikut Rekrutmen Bintara Polri Tahun Ini

6 jam lalu

37 Penyandang Disabilitas Ikut Rekrutmen Bintara Polri Tahun Ini

Jumlah penyandang disabilitas yang mendaftar rekrutmen Bintara Polri meningkat

Baca Selengkapnya

Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

5 hari lalu

Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

KPK masih terus menyelidiki kasus korupsi pada proyek pengadaan APD saat pandemi Covid-19 lalu yang merugikan negara sampai Rp 625 miliar.

Baca Selengkapnya

Lifecare Taxi Terbaru dari Bluebird untuk Layani Difabel dan Lansia, Pakai Toyota Voxy

6 hari lalu

Lifecare Taxi Terbaru dari Bluebird untuk Layani Difabel dan Lansia, Pakai Toyota Voxy

Bluebird meluncurkan layanan Lifecare Taxi untuk menunjang kebutuhan penyandang disabilitas dan lansia.

Baca Selengkapnya

Disney Ubah Layanan untuk Penyandang Disabilitas di Disneyland dan Walt Disney World

9 hari lalu

Disney Ubah Layanan untuk Penyandang Disabilitas di Disneyland dan Walt Disney World

Perubahan layanan itu mengundang reaksi dari penggemar Disney dan pengguna layanan sebelumnya

Baca Selengkapnya

Kasus Korupsi APD di Kemenkes, KPK Panggil Saksi Lain untuk Konfirmasi Keterangan Politikus PDIP Ihsan Yunus

11 hari lalu

Kasus Korupsi APD di Kemenkes, KPK Panggil Saksi Lain untuk Konfirmasi Keterangan Politikus PDIP Ihsan Yunus

KPK mengatakan terdapat bukti mark up harga pada kasus korupsi APD di Kemenkes. Harga pengadaan APD sangat jauh dari kewajaran.

Baca Selengkapnya

Politikus PDIP Ihsan Yunus Penuhi Pemeriksaan KPK sebagai Saksi Korupsi APD Kemenkes 2020

13 hari lalu

Politikus PDIP Ihsan Yunus Penuhi Pemeriksaan KPK sebagai Saksi Korupsi APD Kemenkes 2020

KPK memeriksa politikus PDIP Ihsan Yunus dalam kasus dugaan korupsi APD Kemenkes 2020 di Gedung Merah Putih KPK, Kamis, 18 April 2024.

Baca Selengkapnya

Transportasi Inklusif Bikin Penyandang Disabilitas Kini Bisa Mudik dengan Nyaman

24 hari lalu

Transportasi Inklusif Bikin Penyandang Disabilitas Kini Bisa Mudik dengan Nyaman

Kementerian Perhubungan dan BSI memfasilitasi penyandang disabilitas untuk mudik dengan nyaman.

Baca Selengkapnya

Asal Mula Hari Peduli Autisme Sedunia, Memahami Orang-orang dengan Spektrum Autisme

28 hari lalu

Asal Mula Hari Peduli Autisme Sedunia, Memahami Orang-orang dengan Spektrum Autisme

Hari Peduli Autisme Sedunia diperingati setiap 2 April untuk meningkatkan kesadaran tentang Gangguan Spektrum Autisme (ASD)

Baca Selengkapnya

Pulang Umrah, Fadel Muhammad Penuhi Panggilan KPK untuk Diperiksa dalam Kasus Korupsi APD Covid-19

37 hari lalu

Pulang Umrah, Fadel Muhammad Penuhi Panggilan KPK untuk Diperiksa dalam Kasus Korupsi APD Covid-19

Wakil Ketua MPR Fadel Muhammad diperiksa dalam kasus dugaan korupsi pengadaan alat pelindung diri (APD) Covid-19 di Kemenkes.

Baca Selengkapnya

Umroh, Fadel Muhammad Tak Penuhi Panggilan KPK sebagai Saksi Kasus Korupsi APD Covid-19

43 hari lalu

Umroh, Fadel Muhammad Tak Penuhi Panggilan KPK sebagai Saksi Kasus Korupsi APD Covid-19

KPK memanggil Wakil Ketua MPR Fadel Muhammad sebagai saksi dugaan korupsi pengadaan APD Covid-19 di Kemenkes.

Baca Selengkapnya