Tips Bagi Pemandu Wisata yang Mendampingi Penyandang Disabilitas

Kamis, 5 Desember 2019 10:00 WIB

Wisata Kreatif Jakarta mengadakan tur keliling Jakarta bersama difabel dengan menggunakan sarana transportasi publik untuk memperingati Hari Disabilitas Internasional pada Selasa, 3 Desember 2019. TEMPO | Bram Setiawan

TEMPO.CO, Jakarta - Pemandu wisata tak hanya wajib memahami apa yang menarik pada sebuah destinasi wisata. Pemandu wisata juga harus memahami kebutuhan peserta tur.

Pendiri Wisata Kreatif Jakarta, Ira Lathief mengatakan pemandu wisata dengan peserta difabel mesti mengecek apa saja sarana yang tersedia di tempat wisata agar terakses bagi difabel. "Misalnya apakah ada landasan untuk kursi roda dan fasilitas lainnya," kata Ira Lathief, Selasa, 3 Desember 2019.

Dalam memperingati Hari Disabilitas Internasional 2019, Ira Lathief 20 penyandang disabilitas beserta pendamping untuk tur keliling Jakarta. Mereka menggunakan berbagai moda transportasi umum, yakni bus TransJakarta, Moda Raya Terpadu atau MRT, dan bus tingkat pariwisata.

Sejumlah difabel mengikuti tur keliling Jakarta bersama Wisata Kreatif Jakarta dengan menggunakan sarana transportasi publik. Tur ini diadakan untuk memperingati Hari Disabilitas Internasional pada Selasa, 3 Desember 2019. TEMPO | Bram Setiawan

Selain mengecek apa saja fasilitas yang menunjang aksesibilitas difabel selama tur, pemandu wisata juga harus lebih berempati kepada peserta dan memiliki keterampilan untuk berkomunikasi dengan mereka. Pemandu Wisata Kreatif Jakarta, Maria Sri Utami menganggap perlu ada pemandu wisata yang memahami bahasa isyarat untuk mendampingi insan tuli.

Advertising
Advertising

"Saya masih belajar menggunakan bahasa isyarat," katanya. Insan tuli, menurut Maria Sri Utami, umumnya bisa memahami ucapan melalui gerak bibir. Meski begitu, membangun komunikasi melalui bahasa isyarat tetap diperlukan karena pemandu wisata perlu menggunakan beberapa kata atau huruf alfabet untuk bercerita.

Berita terkait

Cegah Kerugian Saat Kredit Mobil, Perhatikan 5 Tips Berikut

1 hari lalu

Cegah Kerugian Saat Kredit Mobil, Perhatikan 5 Tips Berikut

Untuk ajukan kredit mobil ada beberapa hal perlu diperhatikan. Salah satunya mengukur kemampuan finansial jangka pendek maupun panjang. Apa lagi?

Baca Selengkapnya

6 Tips Memilih Kursi Pesawat yang Paling Nyaman untuk Perjalanan

2 hari lalu

6 Tips Memilih Kursi Pesawat yang Paling Nyaman untuk Perjalanan

Memilih kursi terbaik di pesawat dapat memberikan kenyamanan dalam perjalanan. Berikut terdapat tips memilih kursi pesawat paling nyaman.

Baca Selengkapnya

PPDB 2024: Penjelasan Soal Jalur Zonasi, Jalur Prestasi, dan Jalur Afirmasi

3 hari lalu

PPDB 2024: Penjelasan Soal Jalur Zonasi, Jalur Prestasi, dan Jalur Afirmasi

PPDB 2024 dengan berbagai penerimaan seperti jalur zonasi, jalur prestasi, dan jalur afirmasi. Apa syarat masing-masing?

Baca Selengkapnya

Menengok Pameran Karya Seniman Difabel di Taman Budaya Yogyakarta

4 hari lalu

Menengok Pameran Karya Seniman Difabel di Taman Budaya Yogyakarta

Suluh Sumurup Art Festival 2024 dengan tema Jumangkah ini wujud ruang inklusi bagi difabel untuk bergerak melalui seni rupa.

Baca Selengkapnya

Seorang Komika Dilaporkan Komunitas Tuli ke ke Polres Metro Jakarta Selatan, Dianggap Menghina Bahasa Isyarat

5 hari lalu

Seorang Komika Dilaporkan Komunitas Tuli ke ke Polres Metro Jakarta Selatan, Dianggap Menghina Bahasa Isyarat

Seorang komika dilaporkan ke Polres Metro Jakarta Selatan karena dianggap telah melakukan penghinaan terhadap bahasa isyarat.

Baca Selengkapnya

Cerita Kedai Kopi Difabel di Jalan Kendal

6 hari lalu

Cerita Kedai Kopi Difabel di Jalan Kendal

Pramusaji dan barista kedai kopi difabel di Jalan Kendal menceritakan suka-duka menghadapi pelanggan yang tak menyadari bahwa mereka tuli.

Baca Selengkapnya

Pentingnya Mendukung Perempuan Mengejar Kesempatan di Berbagai Bidang

11 hari lalu

Pentingnya Mendukung Perempuan Mengejar Kesempatan di Berbagai Bidang

Masyarakat perlu mendukung perempuan dalam mengejar kesempatan dan kesuksesan di berbagai bidang, termasuk di menjadi pemandu wisata perempuan.

Baca Selengkapnya

Wisuda Telkom University Bandung Kini Libatkan Penerjemah Berbahasa Isyarat

13 hari lalu

Wisuda Telkom University Bandung Kini Libatkan Penerjemah Berbahasa Isyarat

Disebutkan, banyak mahasiswa Telkom University Bandung adalah teman-teman disabilitas. Inklusi diklaim jadi fondasi utama.

Baca Selengkapnya

Cerita Penyandang Disabilitas Mengikuti UTBK SNBT 2024 di Universitas Jember

15 hari lalu

Cerita Penyandang Disabilitas Mengikuti UTBK SNBT 2024 di Universitas Jember

Universitas Jember memastikan peserta berkebutuhan khusus dalam UTBK SNBT 2024 bisa mengikuti ujian dengan baik.

Baca Selengkapnya

Cerita Peserta Disabilitas Ikut UTBK 2024 di UI

16 hari lalu

Cerita Peserta Disabilitas Ikut UTBK 2024 di UI

Begini cerita Makhsun Intikhon, penyandang disabilitas netra yang mengikuti UTBK untuk kedua kalinya di UI.

Baca Selengkapnya