Alur Kedatangan Atlet Asian Para Games di Bandara Soekarno-Hatta

Rabu, 8 Agustus 2018 16:33 WIB

Persiapan simulasi Wheelchair Asian Paragames 2018 di Bandara Soekarno-Hatta. TEMPO/JONIANSYAH HARDJONO

TEMPO.CO, Tangerang - PT Angkasa Pura II dan Indonesia Asian Para Games Organizing Committee atau INAPGOC menyepakati alur yang digunakan untuk kedatangan dan keberangkatan peserta Asian Para Games 2018 di Bandara Internasional Soekarno-Hatta.

Baca juga:
Pelatih Atlet Basket Kursi Roda Pertama di Asian Para Games 2018
Asian Para Games 2018, Kendaraan Roda Tiga buat Atlet Disabilitas

"Ada tiga alur di Terminal 1, Terminal 2, dan dua alur di Terminal 3," ujar Senior Manager Terminal 2 Bandara Soekarno-Hatta, Erwin Revianto di sela-sela simulasi kursi roda untuk Asian Para Games, Selasa 7 Agustus 2018. Dia menjelaskan alur ini bisa digunakan untuk atlet, official, hingga media internasional yang menggunakan kursi roda dan tongkat.

Berikut alur kedatangan yang diterapkan:

# Terminal 1 dan Terminal 2
- Penumpang pengguna kursi roda dan tongkat
Setelah turun dari pesawat, penumpang disiapkan kursi roda dan melewati alur controflow, melalui lift, turun ke bagian imigrasi, ruang akreditasi, lalu keluar melalui lounge TKI dan dijemput bus menuju wiswa atlet.

Advertising
Advertising

- Pakai ambulife
Kendaraan hidrolik ini digunakan saat peserta yang menggunakan kursi roda langsung turun dari pesawat. Ada empat unit ambulife milik groundhandling Gapura yang akan langsung mengantarkan penyandang disabilitas ke bus wheelchair sampai ke dalam Terminal melalui alur penumpang normal dengan menggunakan gate 2, 4, dan 6.

Simulasi wheelchair untuk Asian Para Games 2018 di Terminal 2 F Bandara Soekarno-Hatta, Selasa 7 Agustus 2018. TEMPO/JONIANSYAH HARDJONO

Menggunakan lift ruang tunggu 4, setelah itu penumpang turun ke lantai 1 menuju tempat proses akreditasi, imigrasi dan berjalan keluar Terminal dengan menggunakan alur biasa.

# Terminal 3
- Penumpang turun dari pesawat melalui gate internasional kemudian menyusuri alur kedatangan penumpang biasa. Senior Manager Terminal 2 Bandara Soekarno-Hatta, Erwin Revianto mengatakan mengatakan alur kedatangan ini berlaku untuk keberangkatan para peserta Asian Para Games 2018.

Berita terkait

Wisuda Telkom University Bandung Kini Libatkan Penerjemah Berbahasa Isyarat

13 jam lalu

Wisuda Telkom University Bandung Kini Libatkan Penerjemah Berbahasa Isyarat

Disebutkan, banyak mahasiswa Telkom University Bandung adalah teman-teman disabilitas. Inklusi diklaim jadi fondasi utama.

Baca Selengkapnya

Cerita Penyandang Disabilitas Mengikuti UTBK SNBT 2024 di Universitas Jember

1 hari lalu

Cerita Penyandang Disabilitas Mengikuti UTBK SNBT 2024 di Universitas Jember

Universitas Jember memastikan peserta berkebutuhan khusus dalam UTBK SNBT 2024 bisa mengikuti ujian dengan baik.

Baca Selengkapnya

Cerita Peserta Disabilitas Ikut UTBK 2024 di UI

2 hari lalu

Cerita Peserta Disabilitas Ikut UTBK 2024 di UI

Begini cerita Makhsun Intikhon, penyandang disabilitas netra yang mengikuti UTBK untuk kedua kalinya di UI.

Baca Selengkapnya

Pemerintah Dorong Lembaga Keuangan Prioritaskan Kredit untuk Difabel

3 hari lalu

Pemerintah Dorong Lembaga Keuangan Prioritaskan Kredit untuk Difabel

Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian mendorong lembaga keuangan penyalur Kredit Usaha Rakyat (KUR) untuk memprioritaskan kalangan difabel.

Baca Selengkapnya

Cerita Calon Mahasiswa Disabilitas Ikut UTBK 2024 di Unesa

3 hari lalu

Cerita Calon Mahasiswa Disabilitas Ikut UTBK 2024 di Unesa

Unesa menjadi lokasi pelaksanaan UTBK SNBT 2024 untuk calon mahasiswa disabilitas.

Baca Selengkapnya

37 Penyandang Disabilitas Ikut Rekrutmen Bintara Polri Tahun Ini

3 hari lalu

37 Penyandang Disabilitas Ikut Rekrutmen Bintara Polri Tahun Ini

Jumlah penyandang disabilitas yang mendaftar rekrutmen Bintara Polri meningkat

Baca Selengkapnya

Dari UTBK Hari Pertama: Peserta Datang Tak Sampai 100 Persen, 7 Dicoret dari Layanan Disabilitas

4 hari lalu

Dari UTBK Hari Pertama: Peserta Datang Tak Sampai 100 Persen, 7 Dicoret dari Layanan Disabilitas

Sebanyak 1.700 peserta tercatat mengikuti UTBK-SNBT 2024 pada hari pertama di Universitas Jember, Selasa 30 April 2024

Baca Selengkapnya

Memahami Pentingnya Kesetaraan Lewat Lomba Lari

6 hari lalu

Memahami Pentingnya Kesetaraan Lewat Lomba Lari

Plan Indonesia dan YPAC mengingatkan masyarakat soal isu kesetaraan melalui lomba lari bertajuk 'Run for Equality'.

Baca Selengkapnya

Lifecare Taxi Terbaru dari Bluebird untuk Layani Difabel dan Lansia, Pakai Toyota Voxy

10 hari lalu

Lifecare Taxi Terbaru dari Bluebird untuk Layani Difabel dan Lansia, Pakai Toyota Voxy

Bluebird meluncurkan layanan Lifecare Taxi untuk menunjang kebutuhan penyandang disabilitas dan lansia.

Baca Selengkapnya

Kemensos Berikan Gelang Khusus Disabilitas

31 hari lalu

Kemensos Berikan Gelang Khusus Disabilitas

Penyandang disabilitas sering kali menghadapi risiko yang tinggi dalam kehidupan sehari-hari.

Baca Selengkapnya