Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Mengenal Audio Description, Mesin Pembisik Saat Difabel Netra Nonton Film

image-gnews
Seorang 'visual reader' (kiri) membisiki alur cerita film Ada Apa dengan Cinta 2? kepada penyandang tunanetra saat mengikuti acara Bioskop Harewos di Bandung, Jawa Barat, Ahad, 12 Agustus 2018. Bioskop tersebut ditujukan untuk memberikan sensasi menonton film kepada tunanetra dengan cara mempertemukan mereka dengan orang baru di luar lingkungannya. ANTARA/Raisan Al Farisi.
Seorang 'visual reader' (kiri) membisiki alur cerita film Ada Apa dengan Cinta 2? kepada penyandang tunanetra saat mengikuti acara Bioskop Harewos di Bandung, Jawa Barat, Ahad, 12 Agustus 2018. Bioskop tersebut ditujukan untuk memberikan sensasi menonton film kepada tunanetra dengan cara mempertemukan mereka dengan orang baru di luar lingkungannya. ANTARA/Raisan Al Farisi.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Salah satu jenis aksesibilitas yang memungkinkan difabel Netra nonton film atau video adalah fitur audio description. Saat ini, beberapa platform penyedia layanan menonton film sudah mulai menggunakan fitur tersebut untuk memperluas kelompok penonton langganan. Lalu, apakah audio description itu?

"Audio description adalah penggambaran verbal elemen visual, terutama di media dan produksi langsung," demikian tertulis dalam laman konsorsium aksesibilitas dunia 3playmedia pada Selasa, 4 Mei 2021. Audio description memberikan informasi verbal yang berisi tayangan visual yang dianggap penting agar difabel Netra memahami apa yang disaksikan.

Audio description tersaji bersamaan dengan perangkat audio lain dalam film. Hanya saja, ada beberapa kendala yang kerap menghalangi pembuat film memasukkan fitur audio description ini. Misalkan, deskripsi suara yang lebih lambat dari gambar yang sedang diputar.

Fitur audio description dalam platform menonton film tersedia dalam mode yang dapat dihidupkan dan dimatikan. Audio description ini biasanya menggambarkan beberapa adegan yang tidak memiliki dialog. Contohnya pemandangan, penggambaran karakter, atau kejadian yang melibatkan sajian ruang, bentuk, atau warna.

Audio description sudah mulai banyak digunakan platform menonton film, seperti Netflix dan YouTube for The Blind produksi perusahaan digital teknologi Think Web. Beberapa bioskop di negara maju juga menyediakan fitur ini melalui audio transmitter yang dibagikan kepada penonton tunanetra sebelum film dimulai.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Bioskop di Australia sudah menyediakan audio description sehingga difabel netra bisa mandiri saat nonton di bioskop," kata Aria Indrawati, Ketua Persatuan Tunanetra Indonesia saat acara menonton film dengan fitur audio description yang diinisiasi Think Web, Sabtu pekan lalu.

Dengan begitu, menurut Aria, difabel Netra tak perlu mengajak orang lain saat hendak nonton film untuk menjadi pembisik. Di Indonesia, salah satu film yang mulai menggunakan fitur audio description adalah Sejauh Ku Melangkah karya sutradara Ucu Agustin. Pembuatan audio description dalam film ini melibatkan perusahaan Minikino.

Baca juga:
Ketahui Seperti Apa Al Quran Braille dan Bagaimana Tunanetra Membacanya

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Daftar Film dan Drama Korea Terbaru di Vidio, Ada NCT Dream The Movie: In a Dream

12 jam lalu

NCT Dream gelar konser The Dream Show 2: In a Dream di Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD pada 4-6 Maret 2023. Foto: Instagram/@dyandraglobal
Daftar Film dan Drama Korea Terbaru di Vidio, Ada NCT Dream The Movie: In a Dream

Sederet drama Korea hingga film dokumenter NCT Dream akan tayang di Vidio.


Film Samsara Karya Garin Nugroho akan Tayang di Singapura

17 jam lalu

Film Samsara karya sutradara Garin Nugroho yang dibintangi Ario Bayu dan Juliet Widyasari Burnett. Dok. thePUBLICIST
Film Samsara Karya Garin Nugroho akan Tayang di Singapura

Film Samsara karya Garin Nugroho akan tayang di Singapura pada 10 Mei 2024


Cuit Percakapan Polisi dan Penjahat di Film India, Mahfud Md: Bukan untuk Menyindir

1 hari lalu

Ekspresi calon wakil presiden nomor urut 3 Mahfud MD usai menghadiri pertemuan dengan koalisi pasangan Ganjar-Mahfud di High End, Menteng, Jakarta, Kamis, 15 Februari 2024. Pertemuan tersebut membahas tentang Pemilu 2024 seperti persoalan dugaan kecurangan dan akan menunggu hasil perhitungan resmi dari KPU RI. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Cuit Percakapan Polisi dan Penjahat di Film India, Mahfud Md: Bukan untuk Menyindir

"Bukan untuk menyindir siapa-siapa. Mungkin cerita film ini bisa menjadi semacam kuliah Ramadhan bagi kita," kata mahfud Md.


5 Rekomendasi Film dan Serial Disney+ Hotstar untuk Akhir Pekan di Bulan Ramadan

1 hari lalu

Jo In Sung dan Han Hyo Joo dalam drama Moving. Dok. Disney+ Hotstar
5 Rekomendasi Film dan Serial Disney+ Hotstar untuk Akhir Pekan di Bulan Ramadan

Daftar film dan serial menarik di Disney+ Hotstar yang cocok untuk menemani akhir pekan selama bulan Ramadan.


75 tahun Hubungan Diplomatik Amerika-Indonesia, Sutradara Razi Jafri Bikin Lokakarya

1 hari lalu

Razi Jafri, pembuat dan produser film dokumenter yang berbasis di Detroit, Amerika Serikat. Sumber: dokumen Kedutaan Besar Amerika Serikat di Jakarta
75 tahun Hubungan Diplomatik Amerika-Indonesia, Sutradara Razi Jafri Bikin Lokakarya

Bagian dari perayaan 75 tahun hubungan diplomatik Amerika-Indonesia, Razi Jafri, seorang sutradara dari Detroit didapuk memberi lokakarya.


Samsara Karya Garin Nugroho Gabungkan Seni Tradisional Bali dan Musik Elektronik

2 hari lalu

Film Samsara karya sutradara Garin Nugroho yang dibintangi Ario Bayu dan Juliet Widyasari Burnett. Dok. thePUBLICIST
Samsara Karya Garin Nugroho Gabungkan Seni Tradisional Bali dan Musik Elektronik

Karya terbaru Garin Nugroho, Samsara adalah film bisu hitam putih yang dibintangi Ario Bayu dan penari keturunan Indonesia-Australia.


Star Wars: Rogue Squadron Proses Penggarapan Dilanjutkan Lagi

3 hari lalu

Patty Jenkins sutradara Star Wars: Rogue Squadron. Ia dan Gal Gadot saat syuting Wonder Woman 1984. (IMDB)
Star Wars: Rogue Squadron Proses Penggarapan Dilanjutkan Lagi

Sutradara Patty Jenkins melanjutkan proses penggarapan proyek film Star Wars: Rogue Squadron yang sempat berhenti pada 2022


Meiska Adinda Isi Soundtrack Film Malaysia Malang Si Puteri, Simak Profilnya

4 hari lalu

Penyanyi asal Bali, Meiska Adinda. Dok. Sony Music
Meiska Adinda Isi Soundtrack Film Malaysia Malang Si Puteri, Simak Profilnya

Penyanyi asal Bali, Meiska Adinda mengisi soundtrack film Malaysia berjudul Malang Si Puteri dengan lagu "Dursila".


Sekuel The Super Mario Bros.Movie akan Tayang pada 2026

4 hari lalu

Cuplikan trailer kedua The Super Mario Bros. Movie. Foto: YouTube Universal Pictures
Sekuel The Super Mario Bros.Movie akan Tayang pada 2026

Nintendo mengumumkan penayangan sekuel film The Super Mario Bros. Movie akan tayang pada 3 April 2026


Venom 3 akan Tayang 2024, Simak Ulasan Film Sebelumnya

4 hari lalu

Film Venom: Let There Be Carnage. Foto: Instagram/@venommovie.
Venom 3 akan Tayang 2024, Simak Ulasan Film Sebelumnya

Pada 12 Maret 2024, Sony Pictures mengumumkan judul Venom 3. Sekuel ini berjudul Venom: The Last Dance yang akan tayang pada 25 Oktober 2024